Kapolres Sibolga Hadiri Pembukn, Pesta Paduan Suara Gerejawi, Pesparawi Tahun 2022

fokusliputan.com_ Kapolres Sibolga AKBP Taryono Raharja,SH.SIK.MH menghadiri pembukaan pesta paduan suara Gerejawi (Pesparawi) kota Sibolga tahun 2002,Jumat 02/12/2022, pukul 13.30 Wib.

Bertempat di Gedung Nasional kota Sibolga Jl. Dr. Fl. Tobing Kel. Kota Beringin  Kec. Sibolga Kota Sibolga.

Turut hadir dalam acara Pembukaan  Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) kota Sibolga tahun 2022 - Wakil Walikota Sibolga Pantas Maruba L.Tobing- Danrem 023/KS di wakilI  Mayor Inf. J. Situmeang- Dandim 0211/TT Letkol Inf. Jon Patar Hasudungan Banjar Nahor, S. IP. 

Kapolres Sibolga AKBP Taryono Raharja, SH, S.I.K,  M. H.- Danlanal di wakili Kasat Faslan Lanal Sibolga Letda Laut (T) Raja Sakti Marpaung- Kejari Sibolga diwakili oleh Jaksa Fungsional Donny M Doloksaribu- Pastor Posma Manalu, Pr
- Asisten I Pemko Sibolga JosuaHutapea,S.Sos
- Ketua Umum Lembaga Pengembangan Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Lumsedia Sitompul,S.Pd,MM

Sekretaris Umum Lembaga Pengembangan Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi ) Michael Situmorang,S.Pd- Pimpinan OPD Pemko Sibolga. Rohaniawan/Pimpinan Gereja
- Para leserta Pesparawi kota Sibolga
- Perwakilan  Jemaat Gereja - gereja kota Sibolga- Tamu undangan. 

Rangkaian kegiatan  Pembukaan  Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Kota Sibolga tahun 2022 yaitu ; 

Diawali, Pelepasan Prosesi Pesparawi kota Sibolga tahun 2022 di depan kantor Walikota Sibolga Jln. Sutomo Kel. Simare-mare Kec. Sibolga Utara oleh Wakil Walikota Sibolga Pantas Maruba L.Tobing dgn barisan Prosesi terdiri dari marching band, pembawa bendera, Rohaniawan/Pimpinan Gereja, Pimpinan OPD, Panitia, Utusan gereja-gereja,barisan ASNdan barisan Guru-guru.

Kegiatan Ibadah yang dipimpin oleh 
Pengkhotbah Pastor Posma Manalu, Pr. 

Laporan Ketua Panitia dari Lembaga Pengembangan Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Lumsedia Sitompul,S.Pd,MM.

Arahan dan bimbingan dari Walikota Sibolga yang disampaikan  oleh Wakil Walikota Sibolga Pantas Maruba L.Tobing sekaligus membuka Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Kota Sibolga tahun 2022. 

Arahan Wakil Walikota Pantas M Lbntobing dalam pembukaan Pesparawi tahun 2022 ; 

Pesparawi yang diselenggarakan memiliki makna yang penting sebagai wahana pemantapan wawasan keagamaan bagi umat Kristiani dan juga mempersembahkan lagi puji - pujian untuk Tuhan sesuai dgn surat rasul Paulus kepada jemaat di efesus : bernyanyi dan bersoraklah bagi Tuhan dgn segenap hati. 

Dalam konteks internal umat Kristiani kegiatan pesparawi yang di ikuti oleh gereja-gereja dari berbagai aliran/denominasi dapat menjadi sasaran dalam upaya perwujudan kerukunan di antara umat Kristiani. 

Pesparawi diselenggarakan setiap tahun di kota Sibolga dapat memberikan sumbangan besar bagi upaya pemantapan rasa cinta terhadap tanah air maupun bagi upaya mengembangkan kerukunan hidup antara umat beragama serta penguatan rasa nasionalisme dikalangan umat beragama. 

Meminta kepada seluruh peserta lomba Pesparawi agar dapat menerima kemenangan  dan kekalahan dgn hati ikhlas serta memberikan yang terbaik apapun hasilnya nanti dan kepada dewan juri agar berlaku adil dan jujur dalam memberikan penilaian terhadap peserta.
 Lomba Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Kota Sibolga tahun 2022 Vocal Solo usia 7-9 tahun dan berlangsung selama 3 hari mulai tanggal 2 Desember 2022 s/d 4 Desember 2022.

fokusliputan.com/betasimatupang